Jumat, 16 April 2010

Transkripsi

Transkripsi (dari bahasa Inggris: transcription) dalam genetika adalah pembuatan RNA dengan menyalin sebagian berkas DNA. Transkripsi adalah bagian dari rangkaian ekspresi genetik.

Proses Transkripsi berlangsung di dalam inti sel (nukleus) atau di dalam matriks pada mitokondria dan plastida. Transkripsi dapat dipicu oleh rangsangan dari luar maupun tanpa rangsangan.

Hasil transkripsi adalah berkas RNA yang masih "mentah". Di dalamnya terdapat fragmen berkas untuk protein yang mengatur dan membantu sintesis protein (translasi), namun beberapa jenis RNA ada yang tidak mengalami proses transkripsi seperti RNA dalam ribosom dan TRNA yang membawa asam amino

lebih detail mengenai Transkripsi silakan kunjungi Wikipedia

Untuk Lebih Jelasnya silakan lihat video animasi berikut:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar